Hancurnya Sebuah Tatanan Masyarakat (Mutiara Kehidupan)

Hancurnya Sebuah Tatanan Masyarakat

 

Suatu saat Imam Ali bin Abi Thalib Karramallahu Wajhahu Wa Radhiyallah Anhu. 

ditanya, "Wahai Amirul Mukminin, faktor apa yang dapat membuat tatanan dan urusan masyarakat menjadi rusak?."

Maka beliau menjawab, "Ada tiga faktor.

1. Bila yg kecil diposisikan pada tempat yg besar.

2. BIla orang yg bodoh diposisikan ditempat orang yg berilmu (ilmuan dan para ahli).

3. Bila orang yg tidak mampu untuk menjadi pemimpin diposisikan menjadi pemimpin .

 

Celaka sebuah umat bila:

1. Hartanya dikuasai oleh orang-orang yg kikir.

2. Kekuatannya dikuasai oleh orang-orang yg pengecut dan kejam yg tak memiliki hati nurani.

3. Kelemahan dan ketidak perdayaannya dimiliki oleh para pejabat dan pengusanya.




Sumber : pelbagai

Komentar